Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer
Follow Budayakan membaca sebelum bertanya, malu bertanya sesat di jalan

X 3.6 (C) Klasifikasi Iklim Matahari, Iklim Fisis dan Iklim Menurut Koppen


[MATERI]

1. Pengertian Iklim

Iklim adalah keadaan cuaca rata-rata dalam waktu satu tahun yang penyelidikannya dilakukan dalam waktu yang lama (minimal 30 tahun) dan memiliki wilayah yang luas. Misalnya Indonesia memiliki iklim tropis.


2. Jenis-jenis Iklim

a. Klasifikasi Iklim Matahari



Iklim matahari adalah iklim yang pembagiannya berdasarkan banyaknya sinar matahari yang diterima oleh permukaan bumi. Intensitas panas yang diterima oleh suatu tempat dipengaruhi oleh letak lintangnya sehingga iklim ini disebut dengan “iklim garis lintang”. Adapun pembagian daerah iklim matahari adalah sebagai berikut:

1) Iklim Tropis (0-23,5&deg LU dan 0-23,5&deg LS)

a) Matahari selalu vertikal sehingga suhu udara rata-rata tinggi (20&deg C -30&deg C)

b) Tekanan udaranya lebih rendah dan berubah secara perlahan dan beraturan.

c) Kejadian hujan lebih banyak daripada banyak wilayah lainnya.

2) Iklim Subtropis (23,5&deg – 40&deg LU dan 23,5&deg – 40&deg LS)

a) Daerah peralihan antar iklim tropis dan iklim sedang.

b) Terdapat empat musim, yaitu musim semi, musim panas, musim gugur, dan musim dingin.

c) Pada musim panas, suhu tidak terlalu panas dan pada musim dingin, suhu juga tidak terlalu dingin.

d) Jika hujannya jatuh pada musim dingin disebut iklim Mediterania. Jika hujannya jatuh pada saat musim panas, disebut iklim Tiongkok.

e) Wilayah yang memiliki iklim subtropis antara lain meliputi sebagian besar Eropa (kecuali Skandinavia), kawasan Asia Tengah, Asia Timur dan Asia Barat sebelah utara, Amerika Serikat, selatan Amerika Selatan, Afrika Utara, selatan Afrika dan Australia.

3) Iklim Sedang (40&deg – 66, 5&deg LU dan 40&deg – 66, 5&deg LS)

a) Tekanan udara sering berubah-ubah.

b) Arah angin yang bertiup berubah-ubah tidak menentu. Kadang menimbulkan badai yang tiba-tiba.

4) Iklim Dingin (40&deg – 66, 5&deg LU dan 40&deg – 66, 5&deg LS)

a) Terdapat iklim tundra, yaitu musim dingin yang berlangsung lama, sedangkan musim berlangsung singkat, udaranya kering. Pada musim dingin, tanah selalu membeku karena tertutup oleh lapisan es dan salju sepanjang tahun. Di musim panas, terdapat banyak rawa akibat es yang mencair di permukaann tanah. Terdapat lumut-lumutan dan semak-semak. Wilayahnya meliputi Amerika Utara, pulau-pulau di utara Kanada, pantai selatan Greendland, dan Serbia bagian utara.

b) Terdapat iklim es, yaitu terdapat salju abadi akibat suhu yang terus-menerus rendah. Wilayahnya meliputi Kutub Utara, yaitu Greenland dan Antartika di Kutub Selatan.



b. Iklim Fisis

Iklim fisis adalah klasifikasi iklim yang pembagiannya berdasarkan kondisi sebenarnya suatu daerah sebagai hasil pengaruh keadaan alam dan lingkungan sekitarnya. Faktor yang berpengaruh antara lain daratan yang luas, lautan, angin, arus laut, vegetasi, dan topografi. Iklim ini dapat dibedakan menjadi:

1) Iklim Laut

Iklim laut terletak di daerah yang dikelilingi oleh lautan. Ciri-cirinya antara lain penguapan tinggi, udara selalu lembab, langitnya tertutup awan, perbedaan suhu antara siang dan malam hari rendah, serta memiliki curah hujan yang rendah, serta memililki curah hujan yang tinggi.

2) Iklim Darat

Iklim darat adalah iklim yang tidak dipengaruhi oleh angin laut karena letaknya di tengah-tengah benua. Ciri-cirinya antara lain kelembaban udara rendah, perbedaan suhu antara siang dan malam hari sangat mencolok sehingga memungkinkan adanya padang rumput.

3) Iklim Gunung

Iklim gunung adalah iklim yang terdapat di dataran tinggi. Ciri-cirinya antara lain terdapat di daerah yang beriklim sedang, hujan banyak terjadi di lereng yang menghadap angin dan kadang banyak turun salju.

4) Iklim Musim

Iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun. Ciri-cirinya antara lain setengah tahun angin laut basah yang menimbulkan hujan dan setengah tahun bertiup angin darat yang kering sehingga menimbulkan musim kemarau.



c. Iklim Menurut Koppen



Koppen membuat klasifikasi iklim seluruh dunia berdasarkan suhu dan kelembaban udara. Kedua unsur iklim tersebut sangat besar pengaruhnya terhadap permukaan bumi dan kehidupan diatasnya. Berdasarkan ketentuan itu Koppen membagi iklim dalam lima daerah iklim pokok. Masing-masing daerah iklim diberi simbol A, B, C, D, dan E.

Karakter suhu atau curah hujan dibagi menjadi:

1) Iklim A (iklim tropis). Iklim tropis memiliki rata-rata suhu bulanan yang terdingin lebih dari 18O C sehingga kelembaban udaranya tinggi

2) Iklim B (iklim arid atau kering). Pada iklim kering, proses penguapan air lebih tinggi dibandingkan dengan kejadian hujannya sehingga tidak terdapat kelebihan air tanah dan sungai permanen.

3) Iklim C (iklim sedang hangat). Iklim sedang memiliki rata-rata suhu bulanan sekitar -3&deg C - 18&deg C. Paling tidak, ada satu bulan yang suhu rata-rata bulanannya melebihi 10&deg C. Iklim C memiliki empat musim yaitu musim semi, panas, gugur dan dingin.

4) Iklim D (iklim salju). Iklim salju memilki suhu rata-rata bulanan kurang dari -3&deg C.

5) Iklim E (Iklim es atau salju abadi). Iklim es memiliki suhu rata-rata bulanan terpanas kurang dari 10&deg C. Selain itu, musim panas pada daerah ini tidak jelas.

Tingkat kelembaban atau kebekuan wilayah dibagi menjadi:

1) Huruf f menunjukkan kondisi lembab, tidak terdapat musim kering, dan curah hujan cukup setiap bulannya.

2) Huruf w menunjukkan musim kering jatuh pada musim dingin

3) Huruf s menunjukkan musim kering jatuh pada musim panas

4) Huruf m menunjukkan monsun, yaitu musim kering yang jelas walaupun periodenya sebentar.

Khusus untuk tipe B, huruf keduanya adalah sebagai berikut:

1) Huruf s (stepa atau semiarid), rata-rata curah hujan tahunannya sekitar 380 mm – 760 mm per tahun.

2) Huruf w (gurun atau arid), rata-rata curah hujan tahunannya kurang dari 250 mm per tahun.

Khusus untuk tipe E, huruf keduanya adalah sebagai berikut:

1) Huruf t artinya tundra.

2) Huruf f artinya salju abadi.

3) Huruf h artinya iklim salju pegunungan tinggi.

Koppen membagi daerah iklim di bumi menjadi lima kelompok utama, yaitu sebagai berikut:

1) Iklim A, yaitu iklim tropis yang terdiri atas :

a) Af : Iklim hutan hujan tropis

b) Aw : Iklim sabana tropis

c) Am : Monsun tropis

2) Iklim B, yaitu iklim kering yang terdiri atas:

a) Bs : Iklim stepa

b) Bw : Iklim gurun

3) Iklim C, yaitu iklim sedang hangat yang terdiri atas:

a) Cf : Iklim lembab, lembab sepanjang tahun

b) Cw : Iklim lembab dan musim kering terjadi pada musim dingin

c) Cs : Iklim lembab dan musim kering terjadi pada musim panas

4) Iklim D, yaitu iklim dingin yang terdiri dari:

a) Df : Iklim hujan salju dingin dan lembab sepanjang tahun

b) Dw : Iklim hutan salju dingin dan musim kering terjadi pada musim dingin

5) Iklim E, yaitu iklim arktik atau iklim salju abadi yang terdiri atas:

a) Et : Iklim tundra

b) Ef : Iklim kutub

c) Eh : Iklim salju pegunungan tinggi

Menurut Koppen di Indonesia terdapat tipe-tipe iklim Af, Aw, Am, C, dan D. Af dan Am terdapat di daerah Indonesia bagian barat, tengah, dan utara, seperti Jawa Barat, Sumatera, Kalimantan dan Sulawesi Utara. Aw terdapat di Indonesia yang letaknya dekat dengan benua Australia seperti daerah-daerah di Nusa Tenggara, Kepulauan Aru, dan Irian Jaya pantai selatan. C terdapat di hutan-hutan daerah pegunungan. D terdapat di pegunungan salju Irian Jaya.


[TUGAS DAN LEMBAR KERJA]

Petunjuk:

a. Baca dan cermati materi di atas!

b. Analisa iklim di kecamatanmu berdasarkan klasifikasi Iklim Fisis!

c. Kerjakan di kolom komentar dengan Identitas Nama, No, dan Kelas.


SELAMAT BEKERJA

112 komentar untuk "X 3.6 (C) Klasifikasi Iklim Matahari, Iklim Fisis dan Iklim Menurut Koppen"

  1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  2. Nama : ni kadek novelia putriyani
    No : 21
    Kelas : X IPS 1

    BalasHapus
  3. Nama : Ni Ketut Ayu Diah Utami Putri
    Nomer : 29
    Kelas : X IPS2

    BalasHapus
  4. NAMA: Ni luh gd puspitawati
    No : 30
    Kls : x ips2
    Iklim di kecamatan dawan adalah

    29°C
    RealFeel® 36°
    Cerah berawan

    BalasHapus
  5. Nama: Luh Putu Evayanti
    No: 16
    Kelas: X IPS3
    Iklim Di Kecamatan Dawan:

    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  6. Nama : Ni Putu Novi Ekayanti
    No. : 27
    Kelas. : X IPS 3
    Iklim Di Kecamatan Dawan

    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  7. Nama : Ni Putu Risnayanti
    No : 30
    Kelas : X IPS 1


    Berdasarkan iklim fisis, iklim yang sesuai di kecamatan saya, kecamatan dawan yaitu iklim musim.Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    BalasHapus
  8. Nama : Ni Nengah Pina Dwipayanti
    No : 25
    Kls : X ips 1

    BalasHapus
  9. NAMA : NI KADEK JUNIASIH
    NO. : 20
    KELAS. : X IPS3

    Iklim Di Kecamatan Manggis Antiga Kelod

    26°C
    Real Feel® 30°c
    Umumnya Berawan

    BalasHapus
  10. Nama : Sri Padmasanthi Dewi
    No : 31
    Kelas : X IPS 3

    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim.Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  11. Nama: Imd Dwi Wisnuyaksa
    No:17
    Kls:x IPS 1

    Berdasarkan iklim fisis, iklim yang sesuai di kecamatan saya, kecamatan Karangasem yaitu iklim musim.Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    BalasHapus
  12. Nama : Putu duta Pradipta Saputra
    No : 32
    Kelas : X IPS1

    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim.Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  13. Nama :I ketut Sudiartana
    No :11
    Kls :x ips 1
    Iklim Di Kecamatan Dawan yaitu:
    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan


    BalasHapus
  14. Nama: Anak Agung Istri Anom Indah Paramitha
    No: 01
    Kls: X IPS1

    Berdasarkan iklim fisis,iklim yang terjadi di kecamatan saya yaitu kecamatan dawan adalah iklim musim,karena kecamatan dawan karna daerahnya dilalui oleh angin musim sehingga iklim berganti setiap setengah tahun,apabila angin laut basah yang menimbulkan hujan dan setelah itu angin darat bertiup setengah tahun dan terjadi kemarau

    Kecamatan dawan:
    Suhu: 30°c
    Realfell®: 35°
    Cuaca: Berawan

    BalasHapus
  15. Nama : Ni Putu Aryanti
    No : 26
    Kelas : X IPS 1

    Berdasarkan iklim fisis, iklim yang terjadi di kecamatan saya yaitu kecamatan dawan adalah iklim musim. Kecamatan dawan karena daerahnya dilalui oleh angin musim sehingga iklim berganti setiap setengah tahun, apabila angin laut basah yang menimbulkan hujan dan setelah itu angin darat bertiup setengah tahun dan terjadi kemarau

    Kecamatan dawan :
    Suhu : 30°c
    Realfell® : 35°
    Cuaca : berawan

    BalasHapus
  16. Nama : Maurice Angelo Sambuaga
    No. : 18
    Kelas. : X IPS 3

    Iklim di kecamatan saya yaitu :
    29°
    Real Feel® 31°
    Cerah berawan

    BalasHapus
  17. NAMA : I DEWA GEDE AGUNG PUTRA YUDATAMA
    NO. : 02
    KELAS : X IPS2

    Iklim dikecamatan dawan:

    29°C
    Real Feel® 31°C
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  18. Nama: Ni Made catriani
    no: 32
    kls:x ips 2

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  19. Nama:I Komang Agus Pradnyana
    No :04
    Kelas :X IPS3


    Iklim Di Kecamatan Dawan

    30°C
    Real Feel®️ 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  20. Nama : I Nengah Kariasa
    No : 11
    Kls : X IPS3

    29°c di gunaksa
    Cerah berawan.

    BalasHapus
  21. Nama : Ni Putu Ayu Satyaningsih
    Nomor : 27
    Kelas : X IPS 1

    Iklim di kecamatan saya berdasarkan iklim fisis yaitu kecamatan Dawan, adalah iklim musim, karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim seperti di kecamatan saya.
    Sehingga di kecamatan Dawan musim berganti setiap setengah tahun apa bila anggin laut basah yang menimbulkan hujan dan setelah itu angin darat bertiup setengah tahun dan terjadi kemarau.

    BalasHapus
  22. Nama : Ni Putu Indah Wulandari
    Nomor : 28
    Kelas : X IPS 1

    Iklim di kecamatan saya berdasarkan iklim fisis yaitu kecamatan Dawan, adalah iklim musim, karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim seperti di kecamatan saya.
    Sehingga di kecamatan Dawan musim berganti setiap setengah tahun apa bila anggin laut basah yang menimbulkan hujan dan setelah itu angin darat bertiup setengah tahun dan terjadi kemarau.

    BalasHapus
  23. Nama : Ni Komang widiawati
    Nomor : 24
    Kelas: X IPS 1

    Iklim di kecamatan saya berdasarkan iklim fisis yaitu kecamatan Dawan, adalah iklim musim, karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim seperti di kecamatan saya.
    Sehingga di kecamatan Dawan musim berganti setiap setengah tahun apa bila anggin laut basah yang menimbulkan hujan dan setelah itu angin darat bertiup setengah tahun dan terjadi kemarau.

    BalasHapus
  24. Nama : I Kadek Ari Widiadnyana
    No : 6
    Kelas : X IPS1

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    30°C
    Real Feel®️ 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  25. Nama : I Made Trisna Dharma Prasetya
    No : 10
    Kls : X ips 3

    28°C di kamasan
    Real Feel® 34°C
    Sebagian Besar Berawan

    BalasHapus
  26. Nama : Ni kadek Novi Ariani
    No : 22
    Kls : x ips 1


    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim. Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang di lalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun

    Iklim di kecamatan dawan

    29°C
    Real feel® 31°C
    Cerah berawan

    BalasHapus
  27. Nama: ni putu wulandari
    No:33
    Kelas: xips2
    Iklim di kecamatan saya berdasarkan iklim fisis yaitu kecamatan Dawan, adalah iklim musim, karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim seperti di kecamatan saya.
    Sehingga di kecamatan Dawan musim berganti setiap setengah tahun apa bila anggin laut basah yang menimbulkan hujan dan setelah itu angin darat bertiup setengah tahun dan terjadi kemarau.

    BalasHapus
  28. Nama:Ni putu kartika dewi
    No:26
    Kls:x ips3
    29°c
    Real feel ®31°c
    Cerah berawan

    BalasHapus
  29. Nama : NI Putu Lia Meliana Rahayu.
    No : 29
    KLS : X IPS 1

    Iklim di kecamatan dawan adalah

    24°C
    RealFeel® 30°
    berawan

    BalasHapus
  30. Nama : I Gede Arya Widya Wiguna
    No : 01
    Kls : X IPS 3

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    30°C
    Real Feel®️ 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  31. Nama :Ni Made Galuh Dwi Amarawati
    No :23
    Kelas :X ips 3

    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim.Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  32. Nama : Ni Wayan Nova Arianti
    No : 31
    Kls : X ips 1


    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim. Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang di lalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun

    Iklim di kecamatan dawan

    29°C
    Real feel® 31°C
    Cerah berawan

    BalasHapus
  33. Nama: I Kadek Dwi Wahyu Adi Darma Putra
    No: 07
    Kelas:XIPS1

    Iklim di kecamatan tempat saya tinggal berdasarkan iklim fisis, Kecamatam Klungkung adalah Iklim musim, karena di kecamatan tempat saya tinggal musim berganti setiap setengah tahun

    BalasHapus
  34. Nama : Ni Ketut Ayu Diah Utami Putri
    Nomer : 29
    Kelas : X IPS2

    Iklim di kecamatan Semarapura adalah cerah berawan dengan suhu 30 ° C

    BalasHapus
  35. Nama : I Gede Fadli Juniantara
    No . : 6
    Kls. : X ips 2

    BalasHapus
  36. Nama : Kadek Wiartini
    No : 25
    Kelas : X IPS2

    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim. Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang di lalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun

    Iklim di kecamatan dawan

    29°C
    Real feel® 31°C
    Cerah berawan

    BalasHapus
  37. Nama : I Gede Fadli Juniantara
    No . : 6
    Kls. : X ips2

    Iklim di kecamatan Dawan adalah cerah berawan 28°
    Real feel 30°

    BalasHapus
  38. Nama : Ni Kadek Widiantari
    No : 28
    Kelas :X IPS 2

    Iklim Di Kecamatan Dawan adalah:

    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  39. Nama : Ni made bintang diah Miantari .
    no : 31
    Kelas. : X ips 2

    BalasHapus
  40. Nama: I Komang Septo Aryawan
    Ni. :05
    Kls. :X IPS 3

    Iklim Di Kecamatan Dawan:

    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  41. Nama:Ni Putu suari
    No:28
    Kls:X IPS³



    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim. Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang di lalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun
    Iklim di kecamatan dawan
    29°C
    Real feel® 31°C
    Cerah berawan

    BalasHapus
  42. Nama : i Kadek Dede Rio adiartha
    No. : 7
    Kelas : X IPS 2

    Iklim di kecamatan Dawan:

    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  43. Nama : NI NENGAH SULIASTI
    No :24
    Kls : X IPS 3

    Iklim di kecamatan saya berdasarkan iklim fisis yaitu kecamatan Dawan, adalah iklim musim, karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim seperti di kecamatan saya.
    Sehingga di kecamatan Dawan musim berganti setiap setengah tahun apa bila anggin laut basah yang menimbulkan hujan dan setelah itu angin darat bertiup setengah tahun dan terjadi kemarau.

    BalasHapus
  44. NI MADE DIAN PRATIWI
    NO:24
    KLS:XIPS2

    Berdasarkan iklim fisis, iklim yang sesuai di kecamatan saya, kecamatan dawan yaitu iklim musim.Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.


    Iklim di kecamatan dawan

    28°c
    Real feel 31°
    Cerah berawam

    BalasHapus
  45. Nama: ni Luh Fitriani
    No:22
    Kls: X IPS 2.


    Iklim yang sesuai di kecamatan gelogor yaitu iklim musim.Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan gelogor

    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  46. Nama : Ni komang Darmayanti
    No : 26
    Kelas : X IPS 3

    1.Iklim yang sesuai di kecamatan besan yaitu iklim tropis.
    iklim panas terjadi karena indonesia berada di daerah tropis.
    iklim tropis bersifat panas dan hanya memiliki dua musim yaitu musim kemarau dan musim hujan.
    31° Cerah berawan

    BalasHapus
  47. Nama: ni Kadek Budi swastini
    No:22
    Kls : xips1

    1.Iklim yang sesuai di kecamatan Dawan yaitu iklim tropis.
    iklim panas terjadi karena indonesia berada di daerah tropis.
    iklim tropis bersifat panas dan hanya memiliki dua musim yaitu musim kemarau dan musim hujan.
    31° Cerah berawan

    BalasHapus
  48. Nama: I Wayan Suriata
    no:21
    Kls: Xips1

    Iklim di kecamatan saya berdasarkan iklim fisis yaitu kecamatan Dawan, adalah iklim musim, karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim seperti di kecamatan saya.
    Sehingga di kecamatan Dawan musim berganti setiap setengah tahun apa bila anggin laut basah yang menimbulkan hujan dan setelah itu angin darat bertiup setengah tahun dan terjadi kemarau.

    BalasHapus
  49. Nama : ikomang suadnyana
    No : 12
    Kls : XIPS 3

    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim.Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    28°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  50. Nama : I kadek Budiarta
    No : 09
    Kls : X IPS1
    Iklim di kecamatan saya berdasarkan iklim fisis yaitu kecamatan Dawan, adalah iklim musim, karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim seperti di kecamatan saya.
    Sehingga di kecamatan Dawan musim berganti setiap setengah tahun apa bila anggin laut basah yang menimbulkan hujan dan setelah itu angin darat bertiup setengah tahun dan terjadi kemarau.

    BalasHapus
  51. Nama : I Komang Endi Pradipta
    No : 09
    Kelas : X IPS 2

    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim. Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  52. Nama : Luh Putu Adi Diah Pitarini
    Kls : X IPS 2
    NO : 18

    Iklim di kecamatan dawan
    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  53. I nengah agus pranata
    No:12
    Kls:X IPS2

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  54. Nama : Ni Kadek Wulan Trisna Dewi
    No : 25
    Kelas : X IPS 3

    Berdasarkan iklim fisis, iklim yang ada di kecamatan saya yaitu kecamatan dawan adalah iklim musim.Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    BalasHapus
  55. Nama:I GEDE ARY PUTRA PRATAMA
    No :1
    Kls :X IPS 3
    Hadir

    Berdasarkan iklim fisis iklim yang sesuai di kecamatan saya, kecamatan Dawan desa Kusamba hari ini cerah 28 ⁰ C karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun

    BalasHapus
  56. Nama: Ni Kadek Emik Rismawati
    Kelas:X IPS1
    No:23

    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim. Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang di lalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun
    Iklim di kecamatan dawan
    29°C
    Real feel® 31°C
    Cerah berawan

    BalasHapus
  57. Nama : I Kadek Nova Artawan
    No : 7
    Kls : XIPS 3

    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim.Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    28°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  58. Nama : Ikadek Dwi Pratama
    No : 6
    Kls : XIPS 3

    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim.Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    28°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  59. Nama : Ni Putu Ayu Trisna Diah Maharani
    No :28
    Kelas :XIPS 1

    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim. Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang di lalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun
    Iklim di kecamatan dawan
    29°C

    BalasHapus
  60. Nama: Ni Putu Dinar Sari Dewi
    No:30
    Kls : xips1

    1.Iklim yang sesuai di kecamatan Manggis yaitu iklim tropis.
    iklim panas terjadi karena indonesia berada di daerah tropis.
    iklim tropis bersifat panas dan hanya memiliki dua musim yaitu musim kemarau dan musim hujan.
    31° Cerah berawan

    BalasHapus
  61. Nama: Komang Sri Handayani
    Kls:xips²
    No;17
    Iklim di kecamatan dawan 28°C

    BalasHapus
  62. Nama:Ni Made Swanitarias Anggreni
    No:27
    Kelas:Xlps1

    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim.Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    28°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  63. Nama: Ni Putu Ratna Anjani
    No: 31
    Kls: X IPS 1

    1. Analisis iklim di kecamatan Dawan berdasarkan klasifikasi iklim fisis.

    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim. Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  64. Nama:Ni Kadek Julianti
    No. :25
    Kls. :X IPS ¹

    Iklim yang sesuai di kecamatan Dawan yaitu iklim musim, karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim, sehingga musim berganti setiap setengah tahun

    Iklim di kecamatan dawan
    31°C berawan

    BalasHapus
  65. Nama: ni putu Darma yanti
    No:25
    Kls:X IPS 2



    Iklim yang ada di kecamatan Dawan yaitu:
    Iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim di kecamatan Dawan

    29°c

    Real Feel®31°

    Cerah berawan

    BalasHapus
  66. Nama :Ni Putu Bunga Citra Lestari
    Kls :X Ips 1
    No :29


    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim. Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang di lalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun

    Iklim di karangasem antiga klod

    25°

    Real feel ® 31°

    Cerah berawan

    BalasHapus
  67. Nama:Ni Ketut Wirawati
    No:21
    Kls: X IPS 2

    Kecamatan Dawan beriklim musim.
    Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun

    BalasHapus
  68. Nama:Ni Ketut Noviantari
    No:26
    Kls:X Ips 1



    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim.Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  69. Nama: i wayan agus apriana
    No: 20
    Kls:X ips 1



    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim.Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    BalasHapus
  70. Nama: i Gusti Ngurah Rai Sentana
    Kelas: X IPS 1
    no absen: 6

    Menurut analisis saya iklim di daerah kabupaten Klungkung kec. Dawan berdasarkan iklim disisi yaitu iklim musim karena sekarang telah memasuki musim kemarau dimana pada siang hari cuaca dan suhu sangat panas hal ini juga berlaku pada malam hari,
    Hujan yang turun terkadang hanya sebentar atau hujan gerimis.
    Suhu rata-rata pada siang hari mencapai 29°- 31°

    BalasHapus
  71. Jumat 25/2/2022
    Nama:ni putu utami sari
    Kelas:xips2
    Absen:26


    Saat ini karangasem labuhan 30°
    Sebagai besar cerah terasa seperti 36°

    BalasHapus
  72. Nama : I Made Dwi Payana
    No. : 16
    Kls. : Xips3


    Iklim yang sesuai di kecamatan saya, kecamatan Sidemen yaitu iklim musim. Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    BalasHapus
  73. Nama:I kadek saniartana
    No:8
    Kls:X ips3

    Iklim yang sesuai di kecamatan saya, kecamatan Sidemen yaitu iklim musim. Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    BalasHapus
  74. Nama. Putu Ayu Sri Pratiwi
    No. 27
    Kls. X IPS 2

    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim. Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  75. Nama: Komang Sri Handayani
    Kls:xips²
    No:17

    Kecamatan Dawan beriklim musim.
    Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun

    BalasHapus
  76. Nama: Inengah Edi Saputra
    No. :13
    Kls. :Xips²


    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim. Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    30°C
    Real Feel®
    Cerah Berawan 37°C

    BalasHapus
  77. Nama: IPUTU BAGUS RAKA AGASTHIA
    No:14
    Kelas: X IPS 2

    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim. Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    30°C
    Real Feel®
    Cerah Berawan 37°C

    BalasHapus
  78. Nama: I Komang Arta Yasa
    No : 08
    Kls : x ips2

    Iklim di kecamatan saya berdasarkan iklim fisis yaitu kecamatan Dawan, adalah iklim musim, karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim seperti di kecamatan saya.
    Sehingga di kecamatan Dawan musim berganti setiap setengah tahun apa bila anggin laut basah yang menimbulkan hujan dan setelah itu angin darat bertiup setengah tahun dan terjadi kemarau.

    BalasHapus
  79. Nama: IPUTU BAGUS RAKA AGASTHIA
    No:14
    Kelas: X IPS 2

    Iklim yang sesuai di kecamatan manggis yaitu iklim musim. Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan manggis

    30°C
    Real Feel®
    Cerah Berawan 37°C

    BalasHapus
  80. NAMA : NI PUTU ARYA SWARI OKA VANY
    NO : 24
    KELAS : X IPS 2

    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim. Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  81. Nama : I Gede Kepin Pratama
    No : 2
    Kelas : X IPS 2



    Berdasarkan iklim fisis, iklim yang sesuai di kecamatan saya, kecamatan dawan yaitu iklim musim.Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    BalasHapus
  82. nama : putu wili styawan
    no :28
    kls : X IPS 2


    Kecamatan Dawan beriklim musim.
    Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    iklim di kecamatan dawan

    30°C
    Real Feal® 31°C
    cerah berawan 37°C

    BalasHapus
  83. Nama: I Komang pande artawan
    No. :10
    Kls. :X IPS 2


    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim. Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    30°C
    Real Feel®
    Cerah Berawan 37°C

    BalasHapus
  84. Nama ikadek agus wiranata
    Kls x ips 2
    Iklim di kecamatan dawan


    31°c
    Real feel® 30°c
    Umum nya berawan

    BalasHapus
  85. Nama:made wahyu wibawa
    No:20
    Kls: x ips 2



    Iklim di kecamatan dawan yaitu iklim musim Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    30°C
    Real Feel®
    Cerah Berawan 37°C

    BalasHapus
  86. NAMA : I komang Swadnyana
    NO. : 11
    KELAS : X IPS2

    Iklim dikecamatan dawan:

    30°C
    Real Feel® 31°C
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  87. Nama : made agung billy kaniyaka
    No : 19
    Kelas : X ips 2


    Iklim musim di desa Pesinggahan adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun. Ciri-cirinya antara lain setengah tahun angin laut basah yang menimbulkan hujan dan setengah tahun bertiup angin darat yang kering sehingga menimbulkan musim kemarau.



    Iklim di desa pesinggahan
    31°
    Real Feel®
    Sebagian berawan

    BalasHapus
  88. Nama: I kadek budiarta
    No : 09
    Kelas: X IPS 1


    Iklim yang sesuai di kecamatan dawan yaitu iklim musim.Karena iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh angin musim sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim Di Kecamatan Dawan

    29°C
    Real Feel® 31°
    Cerah Berawan

    BalasHapus
  89. Nama:Ni Made Swanitarias Anggreni
    No:27
    Kelas: XIPS1
    Mapel: Geografi


    1.Di kecamatan Dawan beriklim panas dan dingin bersuhu 31°panas,28°c dingin.

    BalasHapus
  90. NAMA: I DW GD GANGGA PUTRA MAHOTAMA
    NO: 05
    KLS: X IPS 1


    berdasarkan iklim fisis, iklim yang sesuai di kecamatan saya, yaitu iklim laut

    BalasHapus
  91. Nama:i komang agus wirawan
    No:13
    Kls:x ips 1
    Iklim di desa pikat
    20°c
    Real feel®
    Cerah berawan 30°c

    BalasHapus
  92. Nama: I Nengah Muliana
    No:17
    Kls: Xips1


    Iklim yang sesuai dengan di desa gunaksa yaitu iklim perbukitan.karena iklim perbukitan adalah iklim yang terdapat di daerah yang dilalui oleh perbukitan

    Iklim di desa gunaksa
    28°C
    Real Fell®30°
    Cerah berawan

    BalasHapus
  93. Nama:i Komang indra adi kusuma
    No:16
    Kls:X IPS 1
    berdasarkan iklim fisis, iklim yang sesuai di kecamatan saya, yaitu iklim laut

    BalasHapus
  94. Nama : Ahmad Rizal Danuarta
    No : 2
    Kls : X IPS 1

    Iklim di punduk dawa diperkirakan panas 28°C dengan kemungkinan curah hujan sebesar 6%

    BalasHapus
  95. Nama : Ni Kadek Juliantari
    No : 24
    Kelas : X IPS 1

    Jawaban

    Berdasarkan iklim fisis , iklim yang sesuai di kecamatan saya , yaitu iklim musim

    BalasHapus
  96. IPUTU DEWANGGA RADITYA
    iklim di Nusa Lembongan
    Gelombang besar,
    Sebagian besar berawan

    BalasHapus
  97. Nama: I Kadek Arya Sudiartana Wahyu Putra
    No: 08
    Kelas: X IPS 1

    Iklim di desa gunaksa panas 28° C
    Sebagian berawan 20 °C

    BalasHapus
  98. Nama:I Komang Adi Wiana
    No:12
    Kls:X Ips 1

    Jawab:
    Berdasarkan iklim fisis, iklim yang sesuai di kecamatan saya adalah iklim musim

    BalasHapus
  99. Nama : Ahmad Rizal Danuarta
    No : 2
    Kls : X IPS 1

    Iklim di punduk dawa adalah iklim perbukitan

    BalasHapus
  100. Nama: I Kadek Arya Sudiartana Wahyu Putra
    No: 08
    Kelas: X IPS 1

    Iklim di desa saya termasuk iklim gunung

    BalasHapus
  101. Nama:IPUTU dewangga raditya
    No:18
    Kelas: iklim Nusa Lembongan gelombang besar,
    Dan sebagian besar berawan

    BalasHapus
  102. Nama : i Ketut widiantara
    No : 11
    Kls: x IPS 1

    Di kecamatan paksebali iklim panas dingin suhu di sana 31°dengan panas 12°

    BalasHapus
  103. Nama:ikd Agus julles bimantara
    No :07
    Kls:xips1


    Iklim laut gelombang besar
    Iklim musim ujan deras

    BalasHapus
  104. Nama:. IPUTU dewangga raditya
    No:10
    Kelas:x IPS 1
    Iklim di Nusa Lembongan gelombang besar dan sebagian besar berawan

    BalasHapus
  105. Nama:Ni Made Swanitarias Anggreni
    No:27
    Kelas: XIPS1
    Mapel: Geografi

    1.Iklim yang sesuai di kecamatan Dawan iklim musim.iklim musim adalah iklim yang terdapat di daerah yang di lalui oleh angin sehingga musim berganti setiap setengah tahun.

    Iklim di Dawan 28°

    BalasHapus
  106. Nama : I Dewa Gde Yoga Pramesta
    No : 04
    Kls : X IPS 1

    Iklim didesa paksebali termasuk iklim perbukitan

    BalasHapus
  107. NAMA :I PUTU RIZKY RADITYA P
    NO :19
    KLS:XIPS1
    Di kecamatan paksebali iklim panas dingin suhu di sana 31°dengan panas 12°

    BalasHapus
  108. Nama:alberthoyansen
    Kls :xips1
    No:03
    Di iklim gunung kecamatan desa adat pikat sedang berawan 20° lalu di desa ada kecamatan dawan sedang berawan 24° dingin.

    BalasHapus
  109. Nama: i Ketut widiantara
    No : 11
    Kls : x IPS 1


    berdasarkan iklim fisis, iklim yang sesuai dengan kecamatan saya, adalah iklim bukit

    BalasHapus
  110. Nama :AA GEDE RAKA DARMA YOGA
    NO:1
    KLSXIPS1

    Perkiraan cuaca di dawan klod kondisi cuaca cerah 28°c,perkiraan hujan 8% dan indeks uv sedang

    BalasHapus
  111. Nama :AA GEDE RAKA DARMA YOGA
    NO :1
    KLS:XIPS1


    BERDASARKAN IKLIM FISIS, IKLIM DI KECAMATAN SAYA, ADALAH IKLIM GUNUNG


    BalasHapus

    BalasHapus
  112. Nama:ikadek sukrawan
    No:10
    kls:ips1
    iklim di pundukdawee adalah iklim perbukitan

    BalasHapus